Produk: Landing Page
Client: Daniel Ardi
Industri: Digital Agency
Goals: Memperluas jangkauan pasar
Tahun: 2024
Durasi Proyek: 7 hari
Alamat : -
Domain: https://threesixtypapua.id
Deskripsi Proyek:
ThreeSixty Papua bertujuan menjadi wadah dan media bagi generasi muda Papua dalam menghadapi era digital yang terus berkembang. Dengan slogan seperti "Torang Kreatif" dan "Torang Bisa", mereka ingin membuktikan bahwa anak-anak Papua memiliki potensi besar di bidang industri kreatif dan digital.
Layanan:
• Event Promoter & Organizer
• Video & Foto Dokumentasi
• Iklan & Jingle
• Web Development